INSIGHT: Kondisi Pekerja Informal di Jogja: Studi Kasus Buruh Gendong dan Penjual Burjo
Bulletin Insight pada edisi 4(2) 2023 mengulas tentang kondisi pekerja informal di DI Yogyakarta. Dalam edisi ini, ada dua artikel hasil penelitian yang ditulis oleh mahasiswa Magister Ilmu Administrasi Publik (MIAP) Universitas Gadjah Mada, yaitu:
- Dinamika Kelas Sosial Perkotaan: Produksi dan Reproduksi Petty Commodity Producers Bubur Kacang Ijo (Burjo) di Yogyakarta,
Dian Silviani, Dina Melisa Hardiyanti, & Christinne Greyssye Fatubun - Realitas Kondisi Buruh Gendong dalam Perspektif Ekonomi Politik,
Lina Putri Prabawati, Sepriza Elysa, & Siti Nurhidayah
Untuk membaca Bulletin Insight edisi 4(2), dapat diunduh di sini: INSIGHT 4(2) – Kondisi Pekerja Informal di Jogja_Studi Kasus Buruh Gendong dan Penjual Burjo